Selamat datang di "Deden Darma Blog", Kami admin deden darma blog mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa ramadhan

WAKTU SEKARANG

Tahukah anda ?

Jika ingin melipatgandakan kesuksesan anda. Anda perlu melipatgandakan kegagalan anda. (Thomas J. Watson)

Anda tidak akan pernah mencapai kesuksesan sejati kecuali anda menyukai apa yang anda kerjakan. (Dale Carnegie)

Sukses adalah sebuah perjalanan bukan tujuan akhir. (Ben Sweetland)

Kebahagiaan hanya tersedia bagi orang yang menangis, mereka yang disakiti hatinya, mereka yang mencari danm mereka yang mencoba. Karena hanya mereka itulah yang menghargai pentingnya orang yang pernah hadir dalam hidup mereka.

Garis batas kegagalan dan kesuksesan adalah sangat tipis sehingga kita jarang mengetahui bahwa kita telah melewatinya, sangat tipis sehingga kita sering berada pada garis batas tersebut tetapi kita akan menyadarinya. (Ralph Waldo Emerson)

Followers

Artikel Penting

Diberdayakan oleh Blogger.

About Next Posting

Nantikan pembaharuan dan posting baru saya OK!

Sabtu, 17 Maret 2012

APEL AMPUH KURANGI DIABETES


JAKARTA--MICOM: Apel dikenal sangat bermanfaat bagi kesehatan manusia.

Baru-baru ini peneliti Universitas Harvard menemukan bahwa apel dapat mengurangi risiko diabetes tipe 2.

Tim yang dipimpin An Pan itu melakukan pengamatan dan wawancara terhadap 12.600 partisipan penderita diabetes di Amerika Serikat.

Pan dkk menemukan 23% partisipan yang gemar mengonsumsi apel setidaknya lima buah dalam seminggu mengurangi resiko diabetes dibandingkan para partisipan yang tidak terbiasa mengonsumsi apel.

"Kami mendapatkan hasil yang konsisten dari tiga (kelompok studi) bahwa apel dan blueberry sangat bermanfaat untuk diabetes tipe 2," kata Pan.

Selain itu, tim menemukan buah-buah tersebut lebih baik dikonsumsi secara utuh dibandingkan dikonversi dulu menjadi minuman jus. (Zee News/DK/OL-9) 


Penulis : Dika Dania Kardi
Sumber: www.mediaindonesia.com


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Tuliskan komentar anda

Total Tayangan Halaman

Entri Populer